illustrasi

Media

Berita

# BEDO NANGING DIGDOYO # BERSATUNYA PARA JUARA # BEDO NANGING DIGDOYO # BERSATUNYA PARA JUARA # BEDO NANGING DIGDOYO # BERSATUNYA PARA JUARA # BEDO NANGING DIGDOYO # BERSATUNYA PARA JUARA

Berita Terbaru

PEPARNAS XVII, SOLO - Pekan Paralimpiade Nasional (PEPARNAS) XVII Solo 2024 menjadi momentum penting bagi pengembangan olahraga para e-sport di Indonesia. Ajang tersebut diharapkan mampu memunculkan bibit-bibit atlet potensial yang dapat bersaing di ASEAN Para Games (APG) 2025.

Diketahui, p...

Kamis, 10 Oktober 2024


PEPARNAS XVII, SOLO - Pekan Paralimpiade Nasional (PEPARNAS) XVII Solo 2024 banyak diikuti oleh atlet elite untuk bersaing sengit. Salah satunya dari cabang olahraga (Cabor) tenis kursi roda.

Satu di antara atlet dari Cabor tenis kursi roda itu adalah Ndaru Padma Putri. Atlet yang...

Kamis, 10 Oktober 2024


PEPARNAS XVII SOLO–Konsumsi menjadi hal yang sangat pkrusial di ajang Pekan Paralimpiade Nasional (PEPARNAS) XVII Solo yang digelar pada 6-13 Oktober 2024 saat ini. Sejumlah atlet pun memuji konsumsi yang disediakan Panitia Besar (PB) PEPARNAS XVII sebagai pihak peny...

Kamis, 10 Oktober 2024


PEPARNAS XVII, SOLO – Keterbatasan penglihatan tak menghalangi atlet tenpin bowling, Dwi Widiantoro, untuk berprestasi di Pekan Paralimpiade Nasional (PEPARNAS) XVII SOLO 2024. Dwi Widiantoro berhasil menyumbang dua medali emas kelas tunggal dan ganda kategori tuna netra yang dipertandingkan di B...

Kamis, 10 Oktober 2024


PEPARNAS XVII, SOLO – Cabang olahraga para atletik menjadi tulang punggung kontingen Jawa Tengah untuk merajai klasemen perolehan medali emas pada Pekan Paralimpiade Nasional (PEPARNAS) XVII Solo 2024. Hingga Kamis (10/10/2024) pukul 15.30 WIB, kontingen Jateng sudah mengantongi total 240 medali....

Kamis, 10 Oktober 2024